Friday, March 18, 2016

Cara Mendaftar SSH di fastss.com terbaru 2016

Tahukah anda apakah situs fastssh.com itu ? Seperti namanya, situs fastssh.com merupakan situs penyedia SSH Premium gratis. Situs ini sendiri didirikan oleh Agung Adiastha  yang juga sebagai pendiri situs mytunmeling.com . Pada situs fasstssh.com sudah terdiri dari banyak server SSH serta mempunyai fitur-fitur menarik lainnya.

Lalu, Apakah yang di sebut dengan SSH ? Menurut kesimpulan saya, SSH atau Secure Shell merupakan sebuah protokol jaringan yang dapat memanipulasi data jaringan sehingga dapat di gunakan untuk akses Internet Gratis. Di tahun 2016 ini pengguna SSH sudah terbilang menurun dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya. Entah mereka yang telah bosan berkecimpung di dunia SSH atau mereka memang sudah tak tertarik dengan SSH.

Sekarang kita sudah tahu apa itu SSH. Lalu yang menjadi pertanyaan adalah bagaimana cara membuat SSH premium secara gratis ? Berikut ini adalah cara membuat SSH terbaru 2016.

1. Pertama silahkan anda masuk ke website fastssh.com . Setelah anda masuk, maka anda akan menemui tampilan seperti di bawah ini :




2. Pilih lah Benua server yang akan anda pilih. Untuk Asia nanti hanya ada 3 pilihan, yaitu SGDO, Indo, serta Japan. Untuk uji coba saya sarankan memakai server Amerika saja.



3. Maka anda akan menemhi tampilan seperti di bawah ini. Pada saat ini anda harus memilih server negara yang akan anda buat. Untuk percobaan silahkan anda pilih server Canada.



4. Berikutnya adalah mengisi formulir pendaftaran. Anda hanya perlu mengisi 3 buah form, yakni username, password, serta nomor keamanan. Setelah anda isi silahkan anda tekan tombol Create Account



5. Apabila berhasil maka anda akan diarahkan ke tampilan seperti berikut ini.



Sangat mudah bukan ? Saat ini tidak seperti dulu. Hanya perlu mengisi 3 buah form saja anda sudah dapat bersuka ria dengan SSH yang anda buat. Untuk cara pemakaiannya saya kira anda sudah paham. Apabila belum, mungkin akan saya bahas laink waktu. Sekian dari saya, semoga artikel Cara Mendaftar SSH di fastss.com terbaru 2016 ini dapat membantu dan bermanfaat bagi anda.
Share:

0 comments:

Post a Comment

blog ariel

lazada

Blog Archive

ariel adyatna. Powered by Blogger.

Labels

Blog Archive