Sunday, May 13, 2012

Cara Membuat Daftar Isi Blog

By. Dedi Yahya S

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan trik dan panduan tentang Cara Membuat Daftar Isi Blog. 


Cara Membuat Daftar Isi Blog :

  • Masuk pada Blogger
  • Jika ingin memasang Daftar Isi Blog pada halaman baru, masuk mode Posting lalu klik Edit HTML yang ada disebelah tulisan Compose
  • Masukan Script berikut :
<script style="" src="http://irfanimovick.0fees.net/daftarisi.js"></script><br /><script src="http://blogtutorials-01.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script>

Keterangan :
Jangan lupa ganti blogtutorials-01 dengan alamat blog Anda.
  • Tinggal terbitkan entri. Selesai
  • Namun Jika ingin memasang Daftar Isi Blog pada side bar blog, pada langkah ke-2 masuk mode Rancangan lalu pada Elemen Laman klik Tambah Gadget
  • Pilih HTML/JavaScript
  • Lalu masukan script yang tadi.
  • Jika sudah klik Save
Demikian blogger tutorial mengenai Cara Membuat Daftar Isi pada Blog.


Semoga bermanfaat dan semoga berhasil
Terima Kasih ^_^
Share:

0 comments:

Post a Comment

blog ariel

lazada

Blog Archive

ariel adyatna. Powered by Blogger.

Labels

Blog Archive